Ayam Bakar bumbu Rujak (dengan Fiber Creme)

Dipos pada March 17, 2022

Ayam Bakar bumbu Rujak (dengan Fiber Creme)

Anda sedang mencari inspirasi resep Ayam Bakar bumbu Rujak (dengan Fiber Creme) yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Ayam Bakar bumbu Rujak (dengan Fiber Creme) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Ayam Bakar bumbu Rujak (dengan Fiber Creme), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Ayam Bakar bumbu Rujak (dengan Fiber Creme) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Ayam Bakar bumbu Rujak (dengan Fiber Creme) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Ayam Bakar bumbu Rujak (dengan Fiber Creme) memakai 15 jenis bahan dan 10 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Tidak ada santan, Fiber Creme pun jadi. Selain lebih sehat, juga lebih lezat.. #TantanganAkhirTahun #masakditahunbaru #masakdiakhirtahun

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Ayam Bakar bumbu Rujak (dengan Fiber Creme):

  1. 2 sdm Fiber Creme (untuk pengganti santan)
  2. secukupnya Air
  3. 1 batang sereh
  4. 2 lembar daun salam
  5. 2 lembar daun jeruk
  6. 1 ruas jahe geprek
  7. secukupnya Gula, garam, dan lada
  8. 2 buah kemiri (bakar sebentar)
  9. 500 gram ayam potong (cuci bersih&tiriskan)
  10. Minyak untuk menggoreng& menumis
  11. Bumbu halus:
  12. 8 siung bawang merah
  13. 4 siung bawang putih
  14. 3 buah cabe merah besar
  15. 7 buah cabe kecil

Langkah-langkah untuk membuat Ayam Bakar bumbu Rujak (dengan Fiber Creme)

1
Panaskan minyak untuk menggoreng ayam. Goreng ayam hingga setengah matang.
2
Sambil menggoreng, kita blender bumbu halus.
3
Tumis bumbu halus hingga harum. Masukkan daun salam, sereh, jahe dan daun jeruk.
4
Setelah harum, masukkan ayam setengah matang. Aduk rata.
5
Untuk pengganti santan, saya pakai 2 sdm Fiber Creme yang dilarutkan terlebih dahulu dengan 1 gelas air.
6
Masukkan larutan Fiber Creme ke dalam ayam yg tercampur bumbu.
7
Tambahkan air secukupnya, tutup sebentar agar bumbu meresap. Sebelumnya tambahkan gula, garam dan lada, lalu koreksi rasa.
8
Bila air sudah menyusut, matikan api.
9
Panaskan teflon, bakar ayam yg telah dibumbui sebentar.
10
Selamat mencoba..

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Ayam Bakar (pake ayam ungkep bumbu kuning)

Ayam Bakar (pake ayam ungkep bumbu kuning)

Ini salah satu olahan dari ayam ungkep bumbu kuning tadi ya... Ini bumbunya sisa banyak jadi bisa untuk bakar2 lagi nanti, disimpan di kulkas. Bisa ditambah cabe juga biar pedes. Aku nggak karena anak2 ikut maem.

Ayam bakar teplon

Ayam bakar teplon

Sore itu hujan, kebetulan rumah dekat dengan restoran padang. Aroma ayam bakar yang mereka buat membuat perut keroncongan makk... Kebetulan, ayam yang saya beli kemaren belum saya masak apa2, hayukk lah eksekusi walau tanpa lalapan😅

3 porsi
1 jam 30 menit
Ayam Bakar Bumbu Padang

Ayam Bakar Bumbu Padang

Suka banget sama yang namanya ayam bakar. Eitsss tapi kali ini ga kaya resep ayam bakar lainnya. Karena pake bumbu padang. 😋 Ini salah satu masakan favorit ibu, bikinnya gampang dan habisnya juga 😂. Aku suka nambahin bawang bombay yang dipanggang atau dibakar. Hehe Bisa jadi salah satu referensi masakan buat akhir tahun. #TantanganAkhirTahun #MasakdiTahunBaru #clovercookinglover #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove

230. Ayam Bakar Bumbu Kacang

230. Ayam Bakar Bumbu Kacang

Sudah lama nyimpen resep ini tapi baru kali ini bisa bikin resep nya source yny, ini enak banget anak saya doyan banget sekali makan langsung hbs 3 potong ayam. #AhlinyaAyam #berburucelemekemas #resolusi2019

(103).Ayam Bakar Bumbu Taliwang

(103).Ayam Bakar Bumbu Taliwang

#10 ..Pertama kali bikin ayam bakar dengan bumbu yang berbeda dari biasanya. Secara keinget pas trip ke lombok, menu maksinya pake ayam bakar taliwang endeeeuusss poll. Jadi kepingin bisa bikin sendiri, ubek-ubek cookpad nemu resepnya mbak @azka fairuz ... cocok dehh sama rasanya. #tantanganakhirtahun #masakditahunbaru #cookpadcommunity_yogyakarta #clovercookinglover #cookpadersjawabali #tidakhanyamemasak #cookingwithhearteatingwithlove #pawonwetanratan #yash

Ayam Bakar Bumbu Rendang

Ayam Bakar Bumbu Rendang

Ayam bakar emang paling enak buat dimakan dengan segala macam lauk pauk. Resep nya aku pakai dari mbak vy, hanya ditambahin kecap aja karena aku suka manis hihihi #recook_bakaran #tantanganakhirtahun #masakditahunbaru #cookpadcommunity #cookpadcommunity_bandung #21 Source: dapurVy

7-8 porsi
Ayam Bakar Solo

Ayam Bakar Solo

Terinspirasi dari masakan dan source @Xander Kitchen. Alhamdulillah, rasanya pas dan keluarga doyan. #Recook_Bakaran #cookpadcommunity #tantanganakhirtahun #masakditahunbaru

Ayam bakar istimewa

Ayam bakar istimewa

Guru favourite aq di sekolah zaman SMK Ibu Ita Hartawati dia guru BP yang banyak kasih motivasi dan perhatian,membimbing aq sampai akhirnya Aq lulus dengan nilai terbaik. Dan guru memasak aq ( alm) MAMA Dari kelas 4 SD dia sudah membekali aq agar aq bisa masak sampai pada suatu saat dia harus pergi meninggalkan dunia ini,di saat itu aq sudah jadi pribadi yang mandiri (6 SD) terima kasih MAMA doa terbaik untuk mu di sana. Ayam bakar istimewa ini aq persembahkan untuk MAMA dan orang2 tersayang qu. Kemarin hari lahir anak laki2 aq yang besar,27 nov,aq buat ayam bakar ini untuk dia,hari ini gantian buat suami. #terimakasihguru #gurukuidolaku #CookpadCommunity_id #CookpadCommunity_jakarta

60 menit
Ayam Bakar Kalasan

Ayam Bakar Kalasan

Liat Bunda Ei posting resep ayam bakar kalasan enaakkk bgt..bahannya gak susah...cara buatnya gampang...dan emang harus diselingin ya biar gak bosen sama menu daging...hihihi...untuk rasa gak pernah ragu sm masakan bunda ei...mksh bnyk atas inspirasinya... #Festivalkulinerasia#indonesia#dagingayam #ayambakarkalasan #cookpadersjawabali #cookpadcommunity #tidaksekedarmemasak #clovercookinglover #cookingwithhearteatingwithlove

Ayam bakar klaten

Ayam bakar klaten

Awalnya ke warung mau bikin ayam goreng biasa, sampai rumah keinget dapet resep ini dari temen udah lama, tapi belum kesampaian dicoba. Akhirnya cek bumbu,eh lengkap. Buat deh resep ini. Bumbu bakarnya enaaaakk banget, sampai ga rela dibuang sisanya 🤤🤤🤤

Ayam Bakar Shoyu

Ayam Bakar Shoyu

Sahur itu saatnya membuat masakan yang mudah, namun disukai anak-anak, diantaranya olahan Ayam ini. Bumbunya sederhana namun disukai sebagai asupan Protein.

8 porsi
Ayam bakar bumbu rujak 🍗

Ayam bakar bumbu rujak 🍗

Enak banget... Suami n anakku syuka 😍 source : susan melyani... Thanx mom resepnya 😊 di resep asli bumbu halus di tambahkan cabai... berhubung anak q keisha gak suka pedas...maka sambalnya di buat terpisah moms...happy trying 🤗

1 jam
Ayam bakar bumbu rendang

Ayam bakar bumbu rendang

Kebetulan ada pesanan nasi sama ayam bakar tp mintanya bumbu rendang😁😁sekalian deh unk setor.. #TantangandiAkhirTahun #MasakdiTahunBaru